Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv

Polisi Sterilisasi Sejumlah Kelenteng di Banjarmasin

Sterillisasi sejumlah kelenteng guna menjamin keamanan perayaan Imlek 2020 di sana.
Newswire
Newswire - Bisnis.com 24 Januari 2020  |  19:54 WIB
Polisi Sterilisasi Sejumlah Kelenteng di Banjarmasin
Dua anggota Unit Penjinak Bom Satbrimob Polda Kalimantan Selatan guna sterillisasi dari bahan peledak, di Banjarmasin, Jumat (24/1/2020). - Antara/Gunawan Wibisono

Bisnis.com, BANJARMASIN - Unit Penjinak Bom dari Satbrimob Polda Kalimantan Selatan bersama Polresta Banjarmasin melakukan sterillisasi sejumlah kelenteng guna menjamin keamanan perayaan Imlek 2020 di sana.

"Memang benar, hari ini kami bersama Unit Penjinak Bom melakukan sterillisasi di beberapa kelenteng yang ada di kota ini," ucap Kasubbag Humas Polresta Banjarmasin, Inspektur Polisi Satu Imam Purbadi, di Banjarmasin, Jumat (24/1/2020).

"Seperti biasanya apabila Imlek sejumlah warga keturunan Tiongkok melakukan ibadah di beberapa kelenteng di kota ini sehingga kami lakukan sterillisasi untuk antisipasi hal-hal yang tidak diinginkan," katanya.

Di antara kelenteng yang diperiksa adalah Kelemteng Soetaji Nurani Banjarmasin di Jalan Simpang Pierre Tendean, Banjarmasin Tengah, Kelenteng Karta Raharja (Po An Kiong) di Jalan Niaga Banjarmasin Tengah dan Kelentang Duta Praba di RK Ilir, Banjarmasin Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Simak berita lainnya seputar topik artikel ini, di sini :

Kalsel imlek

Sumber : Antara

Editor : Miftahul Ulum

Artikel Terkait



Berita Lainnya

    Berita Terkini

    back to top To top